Masukan Komentar Anda Agar Blog menjadi Lebih Baik.....

Sabtu, 15 September 2012

pengertian vga card

VGA merupakan singkatan dari Video Graphics Adapter.Untuk para gamers,komponen ini sudah tidak asing lagi bukan !,karena memang beberapa game memang memerlukan spek komputer terutama vga yang bagus.Sebut saja Devil May Cry 4,yang membutuhkan vga hingga 512 mb,Bahkan untuk game sekelas GTA 5 konon katanya vga harus 1 gb.Vga ini merupakan komponen yang berkaitan dengan tampilan animasi,kecepatan animasi,ketajaman animasi dsb.Dari sejarahnya vga pertama kali di pakai oleh IBM tahun 1970.Untuk Fungsi VGA Card adalah mengubah sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafik di layar monitor. Kartu VGA (Video Graphic Adapter) berguna untuk menerjemahkan output (keluaran) komputer ke monitor. Untuk menggambar / design graphic ataupun untuk bermain game.VGA Card sering juga disebut Card display, kartu VGA atau kartu grafis. Tempat melekatnya kartu grafis disebut slot expansi(WIKIPEDIA).
Berikut beberapa produsen kartu VGA:

1.ATI RADEON
 Kalo untuk game,menurut saya pabrikan ATI lah terbaik.Namun untuk Multimedia rasanya tidak terlalu pas.VGA ati radeon sering di pakai untuk pertandingan game bergengsi karena ketajaman nya itu loh.
berikut kelebihan ATI RADEON
  • Lebih irit daya
  • Lebih stabil
  • lebih dingin dan adem
  • harga kompatibel
  • lebih cepat proses karena shader lebih baik
kekurangan
  • efek bayangan kurang halus dan jelas
2. nVIDIA
Nah ini nih rival abadi ati radeon,ha..ha.nvidia sudah tidak di ragukan tentang grafisnya.Beberapa produsen membuat produk yang menanamkan vga nvidia ini seperti ASUS,Comaq dll.
kelebihan nvidia adalah
  • Grafik lebih halus
  • efek halus
 Kekurangan
  • harga relatif mahal
  • proses lama walau hasil baik
  • lebih panas karena tidak stabil(bukan stabil semraut)

Untuk lebih jelasnya liat perbandingan ini:

Gimana benarkan untuk kehalusan dan kejelasan lebih unggul nVIDIA.Namun untuk kecepatan dan kehematan daya lebih unggul ATI RADEON.

jika ingin membeli sebuah vga card itu tergantung keperluan,apakah mau digunakan secara sering atau jarang,atau keindahan lebih di utamakan?.Itu semua tergantung pada anda.

intinya:
kumpulin duit yang gede biar bisa beli vga di atas.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright © newbie pc Design by Free CSS Templates | Blogger Theme by BTDesigner | Powered by Blogger